Jumat, 07 Oktober 2011

Definisi Sistem dan Elemen Sistem

Definisi Sistem dan Elemen Sistem

Sistem adalah sekumpulan unsur / elemen yang saling berkaitan dan saling mempengaruhi dalam melakukan kegiatan bersama untuk
mencapai suatu tujuan.

Ada beberapa elemen yang membentuk sebuah sistem, yaitu : tujuan, masukan, proses, keluaran, batas, mekanisme pengendalian dan umpan balik serta lingkungan.

Referensi:
febriani.staff.gunadarma.ac.id/.../Pengertian+Sistem+%26+Analisis+S...
http://blog.re.or.id/konsep-dasar-sistem-elemen-sistem.htm

Tidak ada komentar:

Posting Komentar